TANAH KARO - Personil Polsek Mardinding KRYD (Kegiatan Kepolisian Yang di Tingkatkan) dalam kegiatan menjaga ketertiban masyarakat terkhusus tinggal di Kecamatan Laubaleng Mardingding.
Sesuai keterangan warga yang tidak lain warga sekitar Ibu br Ginting, perjudian itu sudah merasa terganggu bagi kami pak ."ucapnya sambil meneteskan air mata.
Adapun yang di razia oleh personil polsek yang dipimpin Kanit Reskrim Ipda Sejahtera Sinulingga selama ini sering mengadakan judi di beberapa desa, sudah di Razia.
Dengan adanya laporan Masyarakat ke awak media langsung mengkonfirmasi ke Kanitres Polsek Mardingding " Ipda S Sinulingga di ruang kerjanya, menjelasakn bahwa sudah lakukan razia pada rabu 22/05/2024 pukul 17:00 wib."Kata Ipda Sejahtera Sinulingga saat di konfirmasi awak media ini.
Kanit Reskrim juga menjelaskan, lokasi atau sasaran yang rawan perjudian yaitu " Desa Lau Garut Kecamatan Mardingding ,Kede kopi lau solu ,kede kopi lau mulgap ,kede kopi tanjung pamah dan kede kopi Martelu Kecamatan Laubaleng sudah tidak ada perjudian bentuk apapun,"Pungkasnya.
Masyarakat yang awalnya merasa keberatan dengan perjudian tersebut mengucapkan banyak terimakasih kepada Personil Polsek Mardingding yang di pimpin oleh AKP Donal Tambunan "dengan Kanitres Ipda S Sinulingga yang baru dua minggu menjabat langsung kami lihat kinerjanya,"Kata Ibu br Ginting dan masyarakat lainnya. (Abet)